Eel Books

Sunday, July 10, 2011

Contoh Kegiatan Rutin Harian Pemeliharaan Sidat

Waktu Kegiatan
06:00 AM Mengumpulkan dan menganalisa contoh air dari tiap kolam ikan, dan
melakukan tinjauan umum pada seluruh kolam

08:00 AM - 10:00 AM Memberi makan sidat dewasa dan elvers
08:00 AM - 03:00 PM Memberi makan sidat secara kontinyu
10:00 AM - 01:00 PM Perlakuan harian pemberian obat obatan, perlakuan kimia ke
kolam; mengambil sidat yang mati; membersihkan filter, dan saluran keluaran.

Melakukan tugas-tugas khusus berkala seperti penangkapan sidat untuk
dijual, perlakuan kimia ke kolam tiap bulan; memelihara perlengkapan dan
kolam; mengambil ikan untuk di check pertumbuhan dan kesehatannya.


03:00 PM Membersihkan alga hijau yang mungkin tumbuh di permukaan kolam
elver terbuka (alga ini dapat menjadi tebal dalam beberapa jam dengan adanya
sinar matahari).

05:00 PM Mengumpulkan dan menganalisa contoh air dari kolam.
07:00 PM Melakukan pengecekan di senja hari ke seluruh kolam.
08:00 PM - 06:00 AM Pada malam hari yang panas, periksa kolam dengan lampu
sorot, dan hidupkan mesin aerator jika tingkat oksigen turun dan sidat banyak
berada di permukaan air.

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...